Bakteremia terjadi ketika bakteri masuk ke aliran darah. Meski tidak selalu menimbulkan gejala, namun jika tidak ditangani dengan tepat dapat membahayakan jiwa.
Tidak semua kanker paru-paru disertai dengan batuk, namun jika batuk mengeluarkan darah, berat badan turun drastis, maka sebaiknya segera periksakan ke dokter.