Gangguan kepribadian adalah gangguan jiwa dimana individu memiliki pola yang tidak sehat dalam berpikir, berfungsi, dan berperilaku
Gangguan kepribadian adalah sebuah kondisi kejiwaan yang mempengaruhi cara pikir, merasa, dan bersikap.
gender disforia didefinisikan sebagai ketidaksesuaian antara gender yang mereka alami atau ekspresikan dengan yang seseorang miliki saat lahir.
Gangguan disosiatif (konversi) merupakan gangguan jiwa berupa hilangnya integrasi normal antara pikiran, memori, identitas, dan gerakan tubuh.
Gangguan campuran ansietas dan depresif (mixed anxiety-depressive disorder, MADD) merupakan suatu kondisi kejiwaan yang memiliki ciri cemas maupun depresi.
Gangguan bipolar merupakan kondisi kejiwaan yang ditandai dengan perubahan mood yang ekstrem.
Gangguan aversi seksual merupakan keengganan ekstrem disertai penghindaran terhadap kontak seksual dengan pasangan
Namun, rasa cemas ini dapat berlangsung terus-menerus, sulit dikontrol, dan mengganggu kehidupan sehari-hari, yang disebut sebagai gangguan cemas menyeluruh.
Gangguan mood yang diinduksi zat adalah depresi yang disebabkan oleh penggunaan alkohol atau obat-obatan